Syahrul Amsari Ketua LazisMu Sumatera Utara Periode 2022-2027

Publish

3 October 2023

Suara Muhammadiyah

Penulis

0
1173
Foto Istimewa

Foto Istimewa

MEDAN, Suara Muhammadiyah -  Syahrul Amsari tokoh muda Muhammadiyah Sumatera Utara diberi kepercayaan untuk memimpin LazisMu Sumatera Utara periode 2022-2027. Penunjukan Syahrul Amsari SE.Sy. MSi berdasarkan SK Badan Pengurus LazisMu Pimpinan Pusat No.1884.BP/KEP/I.19/B/2023 tanggal 6 Rabiul Awal 1445.H / 21 September 2023. M. SK itu ditandatangani Ahmad Imam Mujadid Rais M.IR (Ketua) dan  Gunawan Hidayat ST MT ( Sekretaris).

SK BP LazisMu itu dilengjkapi dengan susunan pengurus lainnya. Dewan Pengawas Syariah: Ketua Prof. Dr. Nawir Yuslem MA, Anggota: Dr. Rahmayati ME.I, Asizal Tanjung S.Sy

 

Badan Pengurus: Ketua Syahrul Amsari, Wakil Ketua Muhammad Irsyad,  Muhammad Rifki, Hendra Gunawan,  Putrama Al-Khair, Ahmad Afandi. Sekretaris dan Wakil :  Bayu Gusmara dan Andika Pratama.

Unsur Badan Pengurus LazisMu Sumut dilengkapi dengan anggota-anggota : Muhammad Irsan, Adek Sikumbang, Hartato Rianto, Agus Sani, Laksamana Mufli Hsb. Ibnrahim Tanjung,  Tengku Rizki Ananda, Angga Fahmi dan Ahmad Hakiki.

Dengan turunnya SK BP LazisMu Sumatera Utara diharapkan mampu mengembangkan dakwah filatropi dan dakwah kesalehan sosial guna menangani berbagai persoalan yang dihadapi masyarakat saat ini. LazisMu diharapkan menjadi driver bagi mewujudkan spirit Al-Maun menjadi sesuatu yang konkrit ditengah masyarakat di Sumatera Utara.

Tugas lainnya adalah membentuk beberapa LazisMu di daerah yang sejauh ini belum seluruhnya terbentuk.

BP LazisMu Sumatera Utara sebelumnya dipimpin oleh H.M. Basir Hasibuan MPd yang kini menjadi Wakil Ketua PWM Sumatera Utara. (Syaifulh)


Komentar

Berita Lainnya

Berita Terkait

Tentang Politik, Pemerintahan, Partai, Dll

Berita

KUDUS, Suara Muhammadiyah - Lembaga Pengembangan Cabang Ranting dan Pembinaan Masjid (LPCRPM) Pimpin....

Suara Muhammadiyah

10 May 2024

Berita

Hadiah Melimpah, Voucher, dan Beasiswa sambut Calon Pemimpin Masa Depan! SORONG, Suara Muhammadiyah....

Suara Muhammadiyah

18 January 2025

Berita

SLEMAN, Suara Muhammadiyah - Di hari yang begitu cerah pada hari Sabtu (24/08) SMP Muhammadiyah 2 Ka....

Suara Muhammadiyah

25 August 2024

Berita

BOGOR, Suara Muhammadiyah -Pimpinan Cabang Pemuda Muhammadiyah (PCPM) Parungpanjang resmi dilantik p....

Suara Muhammadiyah

29 September 2025

Berita

KARANGANYAR, Suara Muhammadiyah - Pimpinan Wilayah Nasyiatul Aisyiyah (PWNA) Jawa Tengah menggelar a....

Suara Muhammadiyah

10 June 2024