MUBALIGH, PEMILU, DAN LATO-LATO

Publish

27 October 2023

Suara Muhammadiyah

Penulis

1
788
Dok SM

Dok SM

MUBALIGH, PEMILU, DAN LATO-LATO

Pilpres, Pemilu legislatif, maupun Pilkada, Pilihan kepala desa, juga pemilihan ketua RT, dan pemilihan pemimpin serta perwakilan yang lain pada dasarnya hanyalah urusan muammalat yang biasabiasa saja. Hanya urusan lebih dan kurang dengan berbagai pertimbangan yang cukup subjektif.

Bagi warga Indonesia, perhelatan itu juga sudah dapat disebut sebagai perhelatan yang bersifat rutin. Setiap kurang lebih lima tahun (kecuali pilkades) ajang kontestasi itu selalu kita jumpai. Akan tetapi, muammalat yang biasa-biasa itu kadang bahkan sering menjadi ajang pertikaian. Menjadi wasilah pemutus silaturrahmi. Bahkan menjadi sarana untuk saling menganggap musuh. Seperti menghadapi setan. Musuh yang sebenar-benarnya.

Kebanyakan dari mereka yang bertikai dan saling menyetankan itu bukan antar kontestan. Tapi, antar pendukung. Ketika jagoan yang mereka dukung telah duduk bersama, minum kopi sambil tertawa-tawa dan melupakan janji kampanye masing-masing, para mantan pendukung ini masih saling hujat di setiap kesempatan.

Oleh karena mayoritas penduduk dan pemilik hak pilih di negeri ini adalah orang yang beragama Islam, yang paling banyak terjebak dalam permusuhan dan pertikaian musiman yang berkelanjutan ini pasti juga kaum Muslimin. Pada kondisi seperti ini kehadiran seorang mubaligh yang mampu dan mau menjernihkan suasana menjadi sangat dibutuhkan.

Selengkapnya dapat berlangganan Majalah Suara Muhammadiyah

Klik di sini https://suaramuhammadiyah.or.id/ebook/paket 

Atau, download di Playstore

 


Komentar

Berita Lainnya

Berita Terkait

Tentang Politik, Pemerintahan, Partai, Dll

Editorial

MEMPERKUAT JAMAAH MEMPERLUAS DAKWAH Pada masa sepuluh tahun awal keberadaannya, Muhammadiyah telah ....

Suara Muhammadiyah

15 May 2024

Editorial

SEJARAH KEMAJUAN ISLAM  Oleh: Prof Dr H Haedar Nashir, M.Si. Nabi Muhammad bersama kaum musli....

Suara Muhammadiyah

8 August 2024

Editorial

Muhammadiyah Itu Luwes dan Luas Oleh Prof Dr H Haedar Nashir, M.Si. Judul itu kutipan dari pernyat....

Suara Muhammadiyah

21 March 2024

Editorial

AGAR BASA-BASI TAK MENYAKITI HATI Banyak orang tak berpikir panjang sebelum ber-’basa-basi&rs....

Suara Muhammadiyah

12 April 2024

Editorial

SM Tower Amal Usaha Baru Muhammadiyah Oleh: Prof Dr H Haedar Nashir, M.Si. Muhammadiyah memiliki s....

Suara Muhammadiyah

26 September 2024

Tentang

© Copyright . Suara Muhammadiyah